--> Skip to main content
Mau cari PERANGKAT KURIKULUM MERDEKA LENGKAP Semua Kelas silakan klik di SINI

DOWNLOAD ATP ALUR DAN TUJUAN PEMBELAJARAN SMP TAHUN 2022

Bapak/Ibu Guru menjelang Tahun Ajaran Baru tentunya banyak yang perlu dipersiapkan, untuk lebih mudahnya berikut file ADMINISTRASI TAHUN AJARAN BARU 2023/2024 LENGKAP lengkap untuk KS dan guru yang bisa DOWNLOAD DI SINI l

Materi download ATP kurikulum merdeka SMP semester 1 dan 2 sengaja saya posting setelah kami mengejar modul ajar mulai dari PAUD hingga SMA SMK. ATP merupakan singkatan dari alur tujuan pembelajaran dan merupakan istilah baru dalam kurikulum merdeka yang mana dalam kurikulum sebelumnya yaitu Kurikulum 2013 dikenal dengan istilah silabus pembelajaran yang terdiri dari 8 kolom. Di dalam ATP ini nanti juga akan dicantumkan tentang profil pelajar Pancasila yang disesuaikan dengan elemen-elemen baru yang bertujuan agar bisa berkompeten serta memiliki karakter yang sesuai dengan nilai-nilai Pancasila sebagai dasar landasan hukum bangsa Indonesia. ATP yang terbaru saat ini menggunakan capaian pembelajaran (CP) no 033 di tahun 2022. perkembangan kurikulum Merdeka saat ini terus mengalami banyak revisi, guna penyempurnaan kurikulum itu sendiri. Kali ini Admin akan membagikan ATP yang mengacu pada CP sebelumnya, dan bisa Anda pergunakan untuk bahan acuan dan apabila nanti memiliki yang terbaru akan kami terus update lagi

DOWNLOAD ATP / SILABUS SMP KURIKULUM MERDEKA 

Ada beberapa langkah yang perlu dipersiapkan dalam penyusunan perangkat ajar oleh seorang pendidik dalam suatu lembaga pendidikan yang menyelenggarakan implementasi Kurikulum Merdeka. Hal ini perlu dicermati dikarenakan ATP merupakan hal yang wajib dalam melengkapi administrasi pembelejajaran, sehingga dengan memperhatikan alurnya seorang guru bisa lebih paham dan mudah dalam melangkah penyusunan perangkat pembelajaran. Beberapa langkah yang perlu dipersiapkan  diantaranya sebagai berikut

  • Capaian pembelajaran

Kapan pembelajaran ditetapkan oleh pemerintah yang mana disusun dalam beberapa fase-fase

  • Penyusunan alur dan tujuan pembelajaran

Alur pembelajaran merupakan rangkaian dari beberapa tujuan pembelajaran yang mana ditata secara berurutan mulai dari awal hingga akhir pada suatu fase yang mana disusun secara logis dan linear sehingga nanti bisa dipergunakan dalam kegiatan pembelajaran sehari-hari



  • Pengembangan model ajar

Modul ajar yaitu sama dengan RPP yang mana di dalamnya sudah dilengkapi dengan berbagai macam format diantaranya yaitu mulai dari materi lembar aktivitas siswa hingga assessment guna nanti akan tercapai tujuan sebuah pembelajaran di dalam kelas

Dalam penyusunan alur dan tujuan pembelajaran atau pada kali ini kita singkat dengan ATP guru berhak untuk menyusun agar nantinya bisa merencanakan sesuai dengan tujuan pembelajaran. Pemerintah dalam hal ini Kemendikbud ristek menyediakan beberapa set alur pembelajaran yang nantinya dapat digunakan dan dipakai menjadi sebuah panduan dalam menyusun sebuah perangkat ajar



Download ATP di Google Drive

Silakan klik kanan pada judul folder seperti pada gambar nanti akan muncul tampilan mulai dari bagikan hingga tulisan download, silakan klik download dan tunggu hingga selesai, semoga berhasil



Berkaitan ini pula Admin juga ingin mengeshare berbagai modul ajar berdasarkan penemuan Admin di berbagai sumber yang semoga dengan kami sediakan link yang ada di google drive ini Anda semua bisa mudah dalam mengunduhnya. Salah satu sumber yang Admin jadikan referensi adalah blog gurusumedang.com/ yang banyak mengeshare berbagai file yang dibutuhkan guru. Semoga dengan informasi ini bisa bermanfaat bagi Anda semuanya

UNDUH FILE ATP SMP KURIKULUM MERDEKA LENGKAP



Baca Juga